12 September 2010

cara menyisipkan source code di blogspot

Dari judul di atas sudah tahu kan artikel ini untuk apa
ok langsung aja yaa ..
  1. login blogspot kalian masing-masing
  2. dashboard > new post > lalu pilih edit HTML
  3. <div style="border: 1px solid rgb(0, 102, 0); height: 400px; overflow: auto; width: 420px;">
    <span style="color: lime;">masukan kode di sini</div>
  4. ganti tulisan yang berwarna hijau dengan kode yang kalian mau masukkan tapi sebelum di masukkan kode'a konvert dulu kode'a di sini --> http://centricle.com/tools/html-entities/
  5. sudah di konvert lalu masukkan kode di script yang tadi
  6. terakhir publish post , lihat hasilnya
semoga bermanfaat dan berguna yaa ..

Tidak ada komentar: